Beranda Tutorial Perbaikan Cara Service Flexible Kamera Mirrorless Canon EOS M3

Cara Service Flexible Kamera Mirrorless Canon EOS M3

0

Halo teman-teman, pada postingan kali ini saya ingin memberikan panduan bagimana cara memperbaiki kamera canon eos m3 yang rusak, terutama kerusakan flexible lcd kamera.

Kerusakan Flexible LCD Kamera Canon EOS M3, biasanya ditandai dengan :

  • Layar kamera mati saat lcd kita flip keatas/mode vlog
  • Kamera saat dihidupkan dengan cara menekan tombol power, led indikator hanya berkedip lalu mati lagi
  • Tampilan gambar yang ada di layar terkadang mati kadang bisa hidup

Kalau beberapa tanda di atas ditemui, maka bisa saja kerusakan ada pada kabel flexible lcdnya. Untuk memperbaiki, kita harus mengganti kabel flexible tersebut dengan sparepart yang baru.

Kabel Flexible LCD Kamera Canon EOS M3
Kabel Flexible LCD Canon EOS M3 ini berfungsi sebagai penghubung motherboard ke lcd dan juga fungsi touchscreen layar.

Bisa beli sparepart kabel flexible canon eos m3 tersebut di toko kamera, atau toko service kamera, harganya kalau beli sparepart tentu lebih murah dibanding kita service langsung terima jadi, tetapi ada resikonya jika kita tidak berhati-hati dalam pemasangan.

Untuk itu, teman-teman silakan simak panduannya.

Semoga bermanfaat.

TIDAK ADA KOMENTAR

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Exit mobile version