Halo teman-teman, pada postingan kali ini saya ingin memberikan solusi bagaimana mengatasi flash eksternal tidak menyala ketikan live view mode pada kamera canon dslr, padahal jika kita foto menggunankan mode view finder atau jendela bidik flash bisa menyala dengan normal.

Masalah ini sering muncul pada kamera dslr canon, penyebabnya ada beberapa kemungkinan :

  1. Settingan kamera
  2. Flash yang tidak cocok

Solusinya agar flash bisa menyala saat mode live view pada dslr canon :

Advertisement

– Tambahkan trigger yang 5 pin, seperti Godox X1TC, Godox X2TC
– Ubah pengaturan live view silent shooting menjadi disable

Cara ini juga bisa digunakan apabila mengatasi masalah lampu studio tidak menyala jika menggunakan mode live view pada kamera dslr canon.

Semoga tutorial kali ini bisa membantu dan menjawab pertanyaan seputar cara setting mode live view agar flash menyala. Semoga bermanfaat

  ⚡️ Budget Membuat Usaha SelfPhoto Studio Pemula - Alat Yang Dibutuhkan dan Konsep Setup Studio

SUBSCRIBE CHANNEL BATAM KAMERA

NB: Subscribe channel Batam Kamera Agar tidak ketinggalan informasi serta tutorial seputar kamera di Indonesia

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini